kampunginggris.co

Blog

Info & Tips Terbaru Kampung Inggris

Kamis, 21 November 2019

Asking, Giving, Refusing Opinion

Asking and Giving Opinion adalah suatu ungkapan yang digunakan untuk menyakan ataupun menjawab/ merespon suatu pendapat. Jadi, jika kamu suka ngobrol atau berbicang-bincang bersama orang lain atau suka meminta dan menyampaikan pendapat terhadap suatu topik yang sedang dibahas didalam bahasa Inggris. Kamu bisa menggunakan ekspresi dibawah ini guys… Expression of Asking Opinion Do you have […]

Rabu, 20 November 2019

Expression to Invite Others

Sebagai makhluk sosial, tentu kita sebagai manusia pasti pernah mengundang dan diundang dalam suatu acara atau even tertentut. Begitupun didalam pembelajaran bahasa Inggris, ekspresi yang diungkapkan ketika ada seseorang yang ingin meminta orang lain untuk datang ke suatu tempat atau ketika ada seseorang yang meminta orang lain untuk melakukan sesuatu untuknya. Mengundang pun tidak hanya […]

Rabu, 20 November 2019

Expressing Happiness

Manusia adalah makhluk Tuhan yang paling ekspresif. Didalam kehidupan sehari-hari, kita selalu mengalami berbagai macam kejadian atau pristiwa baik itu menyedihkan ataupun membahagiakan. Kali ini, kita akan membahas ungkapan-ungkapan atau ekspresi apa saja yang biasa digunakan dalam bahasa Inggris ketika hendak menunjukkan atau mengungkapkan kebahagiaan. Dan ekspresi ini disebut dengan istilah Expressing Happiness. Expression of […]

Rabu, 20 November 2019

Asking, Giving, and Refusing Permission

Didalam kehidupan sehari-hari, kamu dan kita semua pasti pernah ingin melakukan sesuatu dengan meminta izin terlebih dahulu kepada seseorang bukan?. Nah, pengetahuan tentang cara atau ungkapan-ungkapan apa saja yang sering digunakan untuk meminta izin didalam bahasa inggris disebut asking for permission, memberi izin disebut giving permission, dan juga cara menolaknya disebut refusing permission. Asking for […]

Rabu, 20 November 2019

Expression of Surprise and Amazement

Expressing surprise and amazement adalah ungkapan-ungkapan atau kumpulan ekspresi dalam bahasa Inggris yang digunakan seseorang untuk mengungkapkan beragam ekspresi keterkejutan, ketertarikan, maupun keheranan akan suatu kondisi yang terjadi disekitarnya. Expression of Surprise and Amazement Wow! Really? My goodness Oh my God! Seriously? Awesome! Amazing! Wonderful! Fantastic! Marvellous! Are you serious? You’re kidding! Are you kidding […]

Rabu, 20 November 2019

Cara Menyatakan HARAPAN Dalam Bahasa Inggris

Lagi mengharapkan dia, ya? 😀Ah, Gak keren banget sih harapanmu. Iya Iya Iya silahkan harapkan dia datang, meskipun mengharapkan dia datang itu, sama seperti nunggu bulan jadi pohon. HALU! hahaha Well, kali ini kita akan membahas tentang bagaimana cara mengungkapkan harapan kita, berdoa juga boleh. Di dalam bahasa Inggris ada banyak cara untuk menyatakan ekspresi […]

Selasa, 19 November 2019

Expression Untuk Membuat Pertanyaan

Tidak serumit yang kalian bayangkan kok. Seperti halnya menanyakan kabar, alamat, nama, status, pertanyaan di dalam expression kali ini juga sangat sederhana dan bisa kalian ingat dengan mudah. Where did you get it?Di mana kamu mendapatkanya? Where have you been?Darimana saja kamu? Where was I?Sampai mana yah tadi? What are you thinking about?Lagi mikirin apa […]

Selasa, 19 November 2019

10 Mistakes When You Talking

Well hello people, today we’ll learn about 10 Mistakes When You Talking. Pembahasan ini sama sih seperti article yang membahas tentang Broken English, tetapi ini adalah beberapa contoh yang memang umum banget sering kita gunain. Mau tahu apa saja? Let’s check this out! Wrong Sentence Correct Sentence “Ask to Susi.” “Ask Susi.” I’m angry to […]

Senin, 18 November 2019

Short Expression : The Other Ways to Say Congratulations, You’re welcome, Conclusion, etc

Good morning everybody? How’s life? Kali ini kita akan membahas cara lain untuk mengatakan “Congratulations, You’re welcome, Conclusion,I like it, I Understand, I’m Ready and etc”. Daripada kelamaan mari langsung kita simak yuk sampai habis! Congratulations                     : Well done. Good for you. You did it! That’s the way! Good job! You’re Welcome                    : My pleasure! […]

Minggu, 17 November 2019

COMMON ERROR

Hi everyone, how’s life? Are you ok? I hope so! So, today we’ll learn about 8 common error. Kata-kata yang sering banget kita gunakan tetapi ternyata masih ada yang salah juga guys. Kira-kira apa saja ya? Mari kita bahas sampai tuntas. Please, when you have a time. Write any comment! (Salah) Please when you have […]