Blog
Info & Tips Terbaru Kampung Inggris
Jumat, 8 November 2019
STILL, YET, and ALREADY: Apa bedanya?
Still (Masih) Digunakan untuk mengatakan tentang sesuatu yang ingin diselesaikan khususnya yang diperkirakan selesai dalam waktu dekat. Kata ‘still’ digunakan dalam: Question, affirmative, dan negative sentence Contoh : He is still angry at his best friend. Are you still smoking? I thought you had quite. 2. Yet (Belum) Digunakan untuk mengatakan sesuatu yang diperkirakan terjadi, […]
Jumat, 8 November 2019
Perbedaan Job Vs Work
Perbedaan di antara keduanya nampak tidak diperhatikan saat kita berbicara atau bahkan menuliskan tentang ‘pekerjaan’ sedangkan Job and Work memiliki makna yang berbeda. Belum terlambat! Kalian akan segera mengetahui apa perbedaan di antara keduanya. JOB Job merupakan aktivitas rutin yang dilakukan sebagai profesi dan menghasilkan uang dalam aktivitas tersebut. NOTE! Job is a regular noun. […]
Rabu, 6 November 2019
“In the Bathroom”
Hallo semua, balik lagi di materi Vocabulary. Kali ini kita mau membahas tentang benda apa saja yang ada di kamar mandi dan kegiatan yang sering kita lakuin dikamar mandi. Sering banget setiap hari kita lihat dan sering banget kita lakuin, tapi kadang kita suka lupa apa saja ya bahasa Inggrisnya. Yaudah langsung simak aja yuk,apa […]
Rabu, 6 November 2019
“Part of Body”
Hallo teman-teman semua balik lagi sama kita. Nah, hari ini kita mau ngebahas tentang “Part of Body”. Kenapa sih Part of Body? Karena mungkin ada beberapa temen-temen yang lupa sama bahasa Inggris nya dari bagian tubuh kita. Jadi,kindly reminder untuk semuanya. Yuk,langsung aja baca sampai akhir. Kepala : Head Rambut : […]
Selasa, 5 November 2019
MEMBEDAKAN: See, Look, and Watch
(Melihat) Lagi-lagi di dalam bahasa Inggris kita tidak bisa menggunakan satu kata yang sama untuk mengungkapkan sesuatu. lebih tepatnya kita harus memahami tentang seni menserasikan kata atau yang di dalam bahasa Inggris disebut dengan Collocation. Untuk menyatakan melihat, misalnya. Kita tidak hanya menggunakan kata ‘look’ dan ‘see’ karena sebenarnya keduanya memiliki Collocation yang berbeda, meski […]