HOMONYM.
Hallo, kali ini kita mau membahas tentang homonym. Jenis kata ini jauh lebih membingungkan daripada homophone dan homograph, sebab tulisan dan bacaan homonym sama persis. Lantas apa yang membedakannya? Yuk simak arti homonym berikut contoh lengkapnya.
ARTI HOMONYM : Homonym adalah kata-kata yang pelafalan (Sound) dan ejaannya (Spelling) sama namun artinya berbeda. Dengan demikian, Homonym juga merupakan Homograph (Spelling sama) dan bagian dari Homophone (Sound sama,spelling bisa sama atau berbeda).
Example :
- Minute : Kecil
Minute : Detik
- Wind : Mengipasi
Wind : Angin
- Back : Punggung
Back : Belakang
- Bar : Gawang
Bar : Bar (Tempat hiburan)
- Bank : Bank (Tempat menabung)
Bank : Pinggir sungai
- Can : Dapat
Can : Kaleng
- Dear : Sayang
Dear : Yang terhormat
- Well : Sumur
Well : Baik
- Wave : Melambaikan tangan
Wave : Gelombang/ombak
- Too : Sangat
Too : Juga
- Date : Tanggal
Date : Kencan
Contoh Homonym dalam kalimat :
Berikut ini adalah beberapa contoh kalimat yang dapat anda pelajari :
- I can take your book too, and it’s too easy for me.
/ ˈaɪ kən ˈteɪk jə bʊk tuː, ənd ˈɪts tuː ˈiːzi fə miː /
(Aku juga bisa mengambil bukumu, hal ini sangat mudah bagiku).
- I can can a can.
/ ˈaɪ kən kən ə kæn /
(Aku dapat mengalengi sebuah kaleng).
- She rubbed her back in the yard.
/ ˈʃi: rʌbd hə bæk ɪn ðə jɑːd /
(Dia menggosok punggung di halaman belakang).
Demikianlah penjelasan dan contoh dari “Homonym”. Sebagai perbandingan, kalian bisa baca juga di Homophone dan Homograph di artikel ini. Semoga bermanfaat ya! Thank you!